Kamis, 27 Januari 2011
Cara Instal WIndows Xp
22.47 | Diposting oleh
Blaster's Community |
Edit Entri
Beberapa dari teman aku, yang dapat menggunakan Sistem Operasi Windows bagaimana dengan menginstal Windows disistem komputer mereka sendiri. Mungkin bagi sebagian orang hal ini sangat mudah tetapi bagi para pengguna awam ini sangatlah sulit karena faktor kebiasaan menginstal komputernya yang kurang. Artikel ini aku pada siapa saja yang ingin belajar cara menginstal komputernya sendiri dengan benar tanpa takut melakukan kesalahan karena tutorial ini aku sertakan dengan gambar-gambar yang sangat mudah dimengerti.
Spesifikasi minimum hardware yang dibutuhkan:
Spesifikasi minimum hardware yang dibutuhkan:
- Prosesor Pentium 1.5 Ghz/AMD yang setara
- CDROM/DVDROM drive
- RAM 128 MB
- Sebelumnya kamu membutuhkan CD master Windows XP terlebih dahulu kemudian masukan di CDROM/DVDROM kamu. Lalu restart komputer kamu, kemudian nampak tampilan seperti gambar lalu tekan tombol Delete pada keybord agar kamu dapat masuk di BIOS(Basic Input Output System) komputer. Pada beberapa jenis Mainboard harus menekan tombol F2 pada keyboard. Kamu dapat melihatnya pada perintah Press DEL to run Setup.
- Lalu kamu akan berada dalam BIOS kemudian pilih Boot pada menu dan pilih item Boot Device Priority seperti pada gambar.
- Setelah itu Kamu merubah [CDROM] pada posisi 1st Boot Device untuk boot melalui CDROM dengan menggunakan tombol +- di keyboard.Lalu tekan F10 untuk menyimpan konfigurasi kamu.
- Restart komputer tunggu hingga muncul tulisan seperti pada gambar lalu tekan sembarang tombol dengan cepat.
- Setelah pada tampilan berikut tekan Enter untuk lanjut pada proses instal atau R untuk melakukan reparasi Windows di Recovery Consule atau F3 untuk mengakhiri proses instal.
- Lanjut pada Lisencing Agreement tekan F8 untuk lanjut dan ESC untuk batalkan proses.
- Pada gambar posisi partisi belum terisi oleh sistem windows.Tekan C untuk membuat partisi baru pada harddisk dan Enter untuk menginstal.
- Lalu masukan berapa besar kapasitas partisi yang ingin kamu buat dalam satuan megabytes(MB) dan tekan Enter untuk membuat partisinya seperti terlihat pada gambar.
- Kemudian tekan Enter untuk melakukan proses instal atau Delete untuk menghapus partisi.
- Dan pilih NTFS file system (Quick) atau FAT file system (Quick) lalu tekan Enter.
- Bila proses instalasi langkah 1 → 10 benar maka akan tampil seperti gambar.
- Setelah itu kamu sampai pada layar berikut Click Next.
- Lalu isikan dengan Nama dan Organisasi Kamu kemudian tekan Next.
- Disini Kamu akan mengisikan Produk Key atau Serial Number dari type windows Kamu tekan Next lagi.
- Isikan nama komputer dan password untuk mengaksesnya lalu tekan Next.
- Set Time Zone pada posisi (GMT+80:00) klik Next.
- Typical settings: Pada option ini settingan jaringan akan dibuat default windows dan Custom settings: Untuk mensetting jaringan kamu secara manual lalu klik Next.
- Bila Kamu terhubung kejaringan local dengan domain pilih option Yes, lalu isi dengan nama DOMAIN yang sama dengan DOMAIN jaringan Kamu dan sebaliknya jika tidak terhubung kejaringan atau terhubung tapi tanpa DOMAIN pilih option No, sekali lagi tekan Next.
- Selanjutnya Kamutinggal mengklik Ok,Next,Skip dan Finish juga diminta mengisikan nama kamu. hingga Kamu berada pada tampilan Dekstop Windows seperti ini. Sekarang Kamu tinggal menginstal driver hardware CPU Kamu.
Label:
Komputer
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
widget
Translater
by : BTF
Entri Populer
-
Sandal jepit atau sandal Jepang adalah sandal berwarna-warni dari karet atau karet sintetis. Tali sandal berbentuk huruf "v" me...
-
2x3 : 20 x 28 mm 3x4 : 26 x 36 mm 4x6 : 35 x 50 mm 2R : 90 x 60 mm 3R : 127 x 89 mm 4R : 152 x 102 mm 5R : 127 x 178 mm 6R : 203 x 1...
-
Bagi Anda yang menggunakan laptop pasti suatu kali pernah mengalami kalau gadget penting Anda ini mengeluarkan suara yang berisik dan pan...
-
Di sekitar daerah Maros dekat dengan Taman Nasional Bantimurung Bulusaraung terdapat sebuah tempat wisata al...
-
Bila Rasa Kantuk Terus - terusan Datang Normalnya orang merasa mengantuk ketika malam hari atau kelelahan. Tapi pada beberapa orang, ras...
-
Tombol shutdown windows xp biasa berada pada menu start. Ketika tombol start ditekan atau diklik, selain menu program, desktop, run dan la...
-
Jika explorer.exe tidak berfungsi atau hilang , yang terjadi adalah tidak ada tampilan apapun di desktop kecuali gambar wallpaper (Desktop B...
-
1.Mengatasi Laptop yang Tersiram Air Ada beberapa kiat untuk mengatasi masalah-masalah yang munkin timbul: 1. Matikan laptop Anda seseg...
-
Sebuah lembah luas berumput di kaki gunung Bawakaraeng. Dapat dicapai hanya dengan berjalan kaki dengan medan yang mendaki dan menurun bers...
-
Semakin berkembangnya teknologi maka berdampak pada semakin murahnya harga laptop sehingga membuat semakin banyaknya user/pengguna laptop. ...
Blog Archive
-
▼
2011
(69)
-
▼
Januari
(40)
- Rencana yang Tertunda dan Ditunda
- 7 Little Things
- Don't Cry
- We All Hate You????
- Hal Terbesar dalam Hidup Anda
- Cara Menambah Flag Counter di Blog
- Teknik Dasar Fotografi Digital (bag 4) : Blitz/Fla...
- Teknik Dasar Fotografi Digital (bag 3) : Terminolo...
- Teknik Dasar Fotografi Digital (bag 3) : Terminolo...
- Teknik Dasar Fotografi Digital (bag 2) : Aperture ...
- Teknik Dasar Fotografi Digital (bag 1) : Shutter S...
- Menambahkan Jam Dan Tanggal di Blog
- Cara Menambah Google Widget Translate DI Blog
- Daftar Perintah Run Windows Xp
- Komputer Sering Hang dan Restart Sendiri
- Manfaat Minum Air Putih
- Explorer.exe hilang atau tidak berfungsi
- Permasalahan seputar harddisk dan cara mengatasinya
- Mengatasi Flashdisk Yang tidak Terdeteksi
- Bagaimana Cara Memperbaiki File Zip yang Rusak ( D...
- Memperbaiki File Rar yang rusak atau error
- Memunculkan Tombol shut Down yang Hilang
- Cara Instal WIndows Xp
- Driver Checker 2.7.3 plus patch
- Jebol Password RAR
- Trik Membuat Booting XP Lebih Cepat
- Cara Mencegah Virus Menular
- Cara Merusak Komputer dalam Sekejap
- Cara Mengembalikkan Task Manager, Registry Editor ...
- Tips Memperbaiki Laptop yang Berisik dan Cepat Panas
- Mengatasi Laptop yg Tersiram Air dan Tersambar Petir
- Cara Mengetahui Aneka Virus Di Laptop Maupun PC.
- Tips Merawat Laptop
- Cara Mengembalikan File/Folder Flashdisk yang terk...
- Cara memperbaiki Windows XP tanpa instalasi ulang
- Script Untuk Mengamankan Flashdisk Dari Virus
- Mempercepat Windows Xp Lewat Registry Editor
- Bislap "Biseang Labboro"
- Ukuran Foto
- Just Words
-
▼
Januari
(40)
Diberdayakan oleh Blogger.
Pengikut
About Me
- Blaster's Community
- Explosive Of Different... Perbedaan Lah yang Membuat Kami ada......
Life Traffic Feed
Counter
18528
Chat Box
0 komentar:
Posting Komentar